Antisipasi Gangguan Kamtibmas Diwilayah Hukum Polsek Jambi Timur

Newssurya.com//Kota Jambi-Antisipasi Tindak Kriminalitas, jajaran Polsek Jambi Timur laksanakan Patroli Mobile

Dalam rangka antisipasi kenakalan remaja seperti geng motor, curas, curat, curanmor, premanisme, tawuran, dan gangguan kamtibmas.

personil polsek jambi timur laksanaan giat patroli mobile dan giat cipta kondisi KRYD, demi wujudkan keamanan dan kondusifitas di lingkungan masyarakat pada malam hari.

“Patroli ini merupakan bagian dari upaya preventif untuk menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif yang berfokus dalam mengantisipasi tindak kejahatan

Kenakalan remaja seperti geng motor, curas, curat, curanmor, premanisme, serta tawuran, dan gangguan kamtibmas yang berpotensi meresahkan dan mengganggu keamanan masyarakat,”tandasnya.(*)

“Kaperwil Jambi”

“Nopri Ardi”

quickwinspolri #polriuntukmasyarakat #polisibaikhati #poldajambi #polrestajambi #jambi #bersamajagakamtibmas

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *